Minggu, 29 Mei 2016

Media BK Non Elektronik (Pribadi Sosial)

MEDIA POSTER


Pengembangan Instrumen Evaluasi Konseling

PENGEMBANGAN INSTRUMEN EVALUASI KONSELING
“Instrumen Evaluasi Konseling Rational Emative Behavior Therapy (REBT)”

Pengembangan Instrumen Evaluasi BK

PETUNJUK MENGERJAKAN 
Bacalah setiap pernyataan di bawah ini dengan seksama. Setiap pernyataan dilengkapi dengan empat pilihan jawaban: Sangat Sesuai (SS), Sesuai (S), Tidak Sesuai (TS), dan Sangat Tidak Sesuai (STS). 

Pengembangan Skala Psikologis BK Karir

Kisi-Kisi Pengembangan Skala Psikologis BK Karir
 “Kemampuan Membuat Keputusan Studi Lanjut Siswa Kelas IX”

Pengembangan Skala PSikologis BK Prisos

Kisi-Kisi Skala Psikologis BK Pribadi Sosial
Membuka Diri (Self-Disclosure) untuk Siswa Kelas VII SMPN 8 YK  

Pengembangan Pedoman Wawancara BK Karir

PENGEMBANGAN PEDOMAN WAWANCARA BK KARIR
“Cita-Citaku” untuk Siswa Kelas IX SMP N 8 Yogyakarta

A.  Pengantar
Pelaksanaan wawancara ini bertujuan untuk mengetahui secara mendalam tentang cita-cita atau masa depan siswa kelas IX SMP N 8 Yogyakarta.

Pengembangan Pedoman Wawancara BK Prisos

PEDOMAN WAWANCARA BK PRIBADI SOSIAL
“Membuka Diri untuk Siswa Kelas VII SMP N 8 Yogyakarta”

A.  Pengantar
Pelaksanaan wawancara ini bertujuan untuk membuka diri pada siswa kelas VII secara mendalam.

Pengembangan Pedoman Wawancara BK Belajar

PENGEMBANGAN PEDOMAN WAWANCARA BK BELAJAR
“Tips Mengurangi Rasa Kantuk saat KBM”

A.  Pengantar
Pelaksanaan wawancara ini bertujuan untuk mengetahui secara mendalam tentang rasa kantuk yang dialami siswa kelas IX saat KBM berlangsung.

Pengembangan Pedoman Observasi BK Karir

PENGEMBANGAN PEDOMAN OBSERVASI BK KARIR
“Cita-Citaku” Siswa Kelas IX SMP N 8 Yogyakarta

A.  Pengantar
Observasi merupakan salah satu teknik pengumpulan data/fakta yang cukup efektif untuk mempelajari suatu sistem.

Pengembangan Pedoman Observasi BK Prisos

PENGEMBANGAN PEDOMAN OBSERVASI BK PRIBADI SOSIAL
“Membuka Diri untuk Siswa Kelas VII SMP N 8 Yogyakarta”

A.  Pengantar
Observasi merupakan salah satu teknik pengumpulan data/fakta yang cukup efektif untuk mempelajari suatu sistem.

Pengembangan Pedoman Observasi BK Belajar

PENGEMBANGAN PEDOMAN OBSERVASI BK BELAJAR
“Tips Mengurangi Rasa Kantuk untuk Siswa Kelas IX SMPN 8 Yogyakarta”

A.  Pengantar
Observasi merupakan salah satu teknik pengumpulan data/fakta yang cukup efektif untuk mempelajari suatu sistem.

Pengembangan Kuisioner BK Karir

PENGEMBANGAN KUESIONER BIMBINGAN DAN KONSELING KARIR
Menurut Suharsimi Arikunto (2006:135) ada empat langkah dalam penyusunan instrumen penelitian, diantarannya
1.      Mengidentifikasikan Variabel yang Diteliti
Peminatan karir adalah pilihan aktivitas seseorang karena merasa tertarik, senang dan berkeinginan untuk melanjutkan studi lanjut serta berani mengambil resiko untuk meraih kesuksesan.

Pengembangan Kuisioner BK Prisos

PENGEMBANGAN KUESIONER BIMBINGAN DAN KONSELING PRISOS
Menurut Suharsimi Arikunto (2006:135) ada empat langkah dalam penyusunan instrumen penelitian, diantarannya
1.      Mengidentifikasikan Variabel yang Diteliti
Membukia diri adalah aktivitas mengemukakan bagaimana reaksi terhadap situasi yang dialami saat ini dan memberikan informasi yang relevan mengenai masa lalu sebagai usaha untuk memahami mengapa pada saat ini muncul reaksi tertentu.

Pengembangan Kuisioner BK Belajar

PENGEMBANGAN KUESIONER BIMBINGAN DAN KONSELING BELAJAR
Menurut Suharsimi Arikunto (2006:135) ada empat langkah dalam penyusunan instrumen penelitian, diantarannya
1.       Mengidentifikasikan Variabel yang Diteliti
Motivasi belajar salah satu cara agar siswa kelas IX yang akan menghadapi UNBK terdorong semangatnya untuk lebih giat belajar.